Bagaimana Anda bisa fokus membangun kekayaan jika harus berjuang mengatasi masalah kesehatan setiap hari?
Baca Juga:
Layanan Transportasi PON Raih Apresiasi, Kemenhub Dukung Penuh Suksesnya Event
2. Banyak utang
Seperti yang telah Anda ketahui, beberapa utang konsumtif memiliki bunga yang tinggi. Hal itu bisa membuat Anda semakin jauh dari cita-cita menjadi orang kaya karena utang dapat mengancam finansial.
Jadi, mulai sekarang, berusahalah untuk melunasi tiap utang berbunga tinggi yang Anda miliki dan usahakan untuk tidak berutang lagi setelah semuanya selesai.
Baca Juga:
Kecamatan Raya Kahean Sukses Laksanakan Program Haroan Bolon 2024
3. Tidak sadar pada pengeluaran kecil
Anda mungkin berpikir bahwa menghabiskan uang Rp20.000 setiap harinya untuk segelas kopi di coffee shop tidak memiliki pengaruh pada dompet Anda.