Dikutip dari buku bertajuk 'What Is Succes?' oleh Relcky Saragih berikut adalah tips untuk menemukan passion:
1. Kenali Diri Lebih Dalam
Baca Juga:
5 Jenis Hobi Gratis yang Bisa Kamu Mulai Sekarang Juga, Tertarik Lakukan?
Kenali diri lebih dalam bisa menjadi cara kita, untuk menemukan passion. Untuk kenali diri lebih dalam, kita bisa menggunakan 9 pertanyaan untuk mengenal diri atau disebut juga '9 gold question'.
Adapun 9 pertanyaan untuk mengenal diri adalah sebagai berikut:
- Apa kelemahan dan kelebihan saya?
- Apa yang sebenarnya menciptakan kelemahan di dalam diri saya?
- Apa dampak buruk kelemahan saya, bagi orang lain dan diri saya?
- Apa yang harus saya lakukan untuk menghilangkan kelemahan saya?
- Apa kelebihan yang paling menonjol dari seluruh kelebihan yang saya miliki?
- Apa manfaat yang didapatkan orang lain dari kelebihan saya?
- Apa yang harus saya lakukan untuk mengembangkan kelebihan saya?
- Apa tujuan hidup saya?
- Bagaimana saya ingin dikenang ketika saya sudah meninggal?
Baca Juga:
4 Hobi Unik yang Bakal Datangkan Cuan, Segera Manfaatkan!
2. Temukan Rasa Kenyamanan dan Kebahagiaan
Tips untuk menemukan passion adalah mengingat momen kenyamanan dan kebahagiaan, yang bahkan bisa membuat kamu lupa waktu. Coba kamu ingat kembali hal-hal yang kamu lakukan selama ini.
3. Tanya orang terdekat